Dalam keteduhan pagi
kusambangi pelataranmu
penuh bunga bermekaran
di langit jiwa
aroma merebak memenuhi persada
bersama tarian kupu_kupu berdendang
bersuka ria dalam pesona langit
berbalut awan putih
ada damai bahagia tercipta
bersama nuansa pagi
di antara kemilau cahaya
yang datang menyeruput butiran embun
di atas permukaan daun
tirai jendela tersingkap
sisa butiran hujan masih menggenangi bumi
basah tamanku
basah rantingku
basah tanahku
basah jiwaku
Embun..itulah nama yang diberi kepada kediaman rumah kami.
Taman Embun Timur@Enstek, Bandar Enstek, Negeri Sembilan.
Tiada ulasan :
Catat Ulasan